Desain Logo Pribadi
Saya membuat logo yang berhubungan
dengan diri pribadi saya. Dalam logo ini ada beberapa aspek yang harus
diketahui yaitu :
Latar Belakang
|
Target
|
Keyword
|
Key Message
|
Key Visual
|
1. Singkatan
2. Tenang
3. Pemberani
4. Serasi
|
Logo untuk semua kalangan
|
-
Hitam
-
Merah
|
Tak selamanya hitam buruk
|
-
Hitam
-
Merah
-
Light
|
Dari logo tersebut gambar kotak yang berwarna merah dan
latar belakang warna hitam mengartikan bahwa seseorang yang keberanian dan
misterius dengan model persegi yang mengartikan semua aspek dianggap sama
seperti sisi nya persegi pasti selalu sama. Di dalam kotak merah terdapat
tulisan IWN yang mengartikan bahwa itu adalah singkatan dari nama Irvan Welvi
Nanda.
Aplikasi untuk membuat logo seperti ini, saya menggunakan GIMP
2dengan beberapa tools yang saya gunakan seperti berikut :
-
Rectangel select tool : memilih dengan area segi
empat
-
Ellipse select tool : memilih dengan area
lonjong
-
Free select tool : memilih dengan area bentuk
bebas
-
Fuzzy select tool : memilih area pada basis
warna yang berdekatan
-
Select by color tool : memilih berdasarkan warna
yang sama
-
Scissor select tool : memilih bentuk menggunakan
tepi yang pas
-
Foreground select tool : memilih area yang
mengandung objek latar depan
-
Paths tool : membuat alur
-
Color picker tool : menetapkan warna dari pixel
gambar
Referensi :
Komentar
Posting Komentar